Wednesday, April 13, 2016

Tips Simple Cara Memutihkan Wajah di Indonesia

Melakukan perawatan kulit wajah dengan menggunakan air cucian beras sangatlah mudah untuk di terapkan. Kita hanya tinggal memanfaatkan air cucian beras yang mungkin setiap hari kita dapatkan sebgai perawatan kulit wajah kita. Berikut ini adalah cara melakukan perawatannya. Ketika anda akan mencuci beras untuk memasak, jangan lupa meniriskan air cucian berasnya pada sebuah wadah. Setelah wadah terisi, diamkanlah air cucian beras tersebut selama satu malam. Maka keesokan harinya akan timbul endapan di bagian bawah air cucian beras tadi.

Perlu diketahui beberapa khasiat minyak zaitun yang mungkin kurang di expose. Ternyata minyak Zaitun mampu membersihkan sel-sel kulit mati dan mengangkat noda hitam, untuk itu wajah akan terlihat halus dan putih berseri. Langsung saja caranya adalah anda bisa mengambil minyak Zaitun dan campurkanlah dengan Gula Halus setengah sendok teh, aduk lalu gosoklah pada wajah layaknya menggunakan sabun muka, jangan sampai terkena mata maupun bibir dan hidung, karena akan terasa sakit . Memang yang satu ini adalah Cara Memutihkan Wajah Secara Mudah dan paling banyak dipraktekan .

Memutihkan Wajah

Namun menggunakan krim-krim pemutih ini seringkali memberikan efek samping yang buruk. Sebaiknya memang menggunakan ramuan tradisional saja. Memutihkan wajah secara tradisional sangat bagus karena selain ampuh, perawatan tradisional biayanya murah. Tidak akan membuat kantong bolong karena bahan-bahan yang dipakai biasanya diambil dari sekitar dapur saja. Ketahui terlebih dahulu jenis kulit Anda sebelum menentukan jenis perawatan kulit tradisional seperti apa yang ingin Anda lakukan.

Anda yang berkulit gelap, sebenarnya juga bisa mendapatkan kulit wajah yang lebih cerah, bersih, dan sehat, meskipun tak lantas menjadi putih. Sedangkan untuk Anda yang sudah berkulit putih atau kuning langsat namun tak sempat merawat wajah karena kesibukan, ada cara yang mudah untuk mencerahkan kulit wajah Anda secara alami. Berikut beberapa di antaranya. Paprika adalah salah satu bahan alami yang bagus untuk facial wajah Anda, dengan membuat masker dari olahan paprika Anda bisa memutihkan wajah Anda, dimana masker paprika ini bisa meningkatkan sirkulasi aliran darah di dalam wajah. Anda bisa menghancurkan (mem-blender) paprika merah atau hijau untuk menghasilkan pasta atau krim sebagai masker wajah. Oleskan pada wajah Anda dan kemudian biarkan selama lima belas menit, kemudian bersihkan wajah Anda dengan air dingin. Dengan krim alami ini sel-sel kulit wajah Anda dapat lebih sehat dan pastinya wajah putih alami bisa Anda dapatkan.

Kentang ternyata dapat bermanfaat untuk memutihkan kulit, lho. Jus kentang dapat digunakan sebagai pemutih alami bagi kulit kita. Caranya, parut satu buah kentang dan tambahkan satu sendok teh madu, campur lalu oleskan pada kulit wajah dan leher. Diamkan selama 20 menit, lalu bilas dengan air. Ramuan ini cocok untuk semua jenis kulit. Cara memutihkan kulit di atas adalah menggunakan cara alami atau tradisional. Anda bisa mencoba dan mempraktekanya dirumah. semoga resep ini dapat bermanfaat untuk semua, amin.

Air beras juga bisa digunakan setelah difermentasi terlebih dahulu. Air fermentasi ini bahkan mengandung pitera yang banyak terdapat di produk kecantikan berharga mahal. Caranya, biarkan air beras selama 1—2 hari hingga sedikit asam. Rebus beberapa saat untuk menghentikan proses fermentasinya. Biarkan dingin, air fermentasi siap untuk digunakan. Kunyit ternyata tak hanya dapat digunakan sebagai bumbu masakan. Kunyit juga membantu mencerahkan dan meratakan warna kulit. Cara memakainya, tumbuk kunyit hingga menjadi bubuk dan campurkan dengan susu krim hingga mengental. Oleskan ke wajah dan biarkan mengering. Bersihkan masker dan bilas dengan air hangat kuku.

Baca selengkapnya di http://www.antarapost.com/2014/09/cara-memutihkan-wajah-secara-alami.html

No comments:

Post a Comment